Dengan membuat olahan kardus bekas kerajinan tangan dari kardus-kardus bekas tersebut kita bisa menghemat pengeluaran belanja kita dan yang lebih penting kamu akan mendapatkan kepuasan tersendiri saat berhasil menyelesaikannya. Mengolah kardus bekas juga bisa menjadi salah satu untuk mendukung gerakan lingkungan hidup. Dengan beberapa desain sederhana dan juga sedikit kreatifitas kamu bisa mengubah kardus-kardus bekas tersebut menjadi suatu karya yang memiliki daya guna.
Kerajinan Tangan dari Barang Bekas Kardus
jika kamu memiliki banyak sekali kardus bekas yang sudah tidak terpakai, kamu bisa menjualnya untuk mendapatkan uang.
Tapi ada cara yang lebih baik untuk memanfaatkan kardus bekas tersebut yaitu dengan membuatnya menjadi sebuah kerajinan tangan. Banyak karya yang bisa kamu hasilkan dari bahan kardus bekas yang sudah tidak terpakai lagi. Berikut ini beberapa contoh kerajinan tangan yang bisa kamu buat dari bahan kardus bekas.1. iPad Stand dari Kardus Bekas
Desain Stand iPad dari kardus bekas ini merupakan karya dari Alessandro Garlandini untuk Comieco, sebuah perusahaan dari Italia yang fokus pada bidang daur ulang kertas bekas.
Dengan peralatan sederhana dan kreatifitas membuat desain, stand dari kardus bekas ini bisa menjadi salah satu alternatif mendaur ulang kardus bekas. Selain itu dengan membuat kerajinan tangan seperti ini bisa menjadi hobi dan mengisi waktu luang kamu. Untuk desain tamplate stand iPad bisa kamu dapatkan gratis2. Rumah Burung dari Kardus Bekas
Orang kreatif yang membuat rumah burung dari kertas kardus ini adalah Jesse Harrington dengan bantuan sofware Computer-Aided Design (CAD) 123D.
Untuk membuat kerajinan ini memang membutuhkan kemampuan khusus. Bila kamu ingin membuat kerajinan ini Jesse Harrington telah membuatkan langkah-langkah pembuatan desain serta video proses pembuatannya .3. Lampu Belajar Unik dari Kardus Bekas
Jesse Harrington mungkin memang ahli dalam membuat desain-desain unik dari kardus bekas.
Setelah membuat rumah burung unik, kali ini dia membuat kerajinan lain berupa lampu belajar yang unik. Cara yang dipakai serta langkah-langkah membuat kerajinan i4. Laptop Stand dari Kardus Bekas
Salah satu keunggulan dari kardus adalah mudah dibentuk dan memiliki ketahanan yang kuat.
Dengan membentuk pola-pola tertentu lalu menggabungkan menjadi satu akan membentuk sebuah laptop stand hasil dari karya kamu sendiri. untuk membuatnya kamu bisa ikuti langkah-langkah pembuatannyaOlahan kardus bekas dapat menghasilkan karya baru. yang tentu olahan kardus bekas ini sangat ramah lingkungan dan olahan kardus bekas bisa bermanfaat bagi kehidupan. olahan kardus bekas memberikan dampak positif bagi lingkungan hidup.
0 komentar:
Posting Komentar