Karya ini bisa dibilang yang paling mudah. Karya yang sudah terdapat dari panduan saat kita membeli beberapa stik es krim tersebut.
Bahan yang dibutuhkan biasanya hanya stik es krim, lem dan beberapa penghias untuk memperindah hasil karya tersebut.
Polanya pun biasanya diulang-ulang sampai bertumpuk dan menghasilkan bentuk yang kita inginkan.
Pelaku karya ini biasanya orang yang tidak mau susah, terpaksa karena tugas dan malas mikir.
[Contoh gambar :
Spoiler for bunga:

Spoiler for tempat pensil:

Spoiler for pas photo:

Spoiler for tempat buah:

Spoiler for vas bunga:

Spoiler for toples:

Simple banget kan? 100 persen agan/sist pasti bisa buat yang satu ini. Tinggal ikutin petunjuk pembuatan doang.
Ini ada salah satu contoh tutorial cara pembuatan yang termasuk di kategori karya sederhana, cekidot:
Spoiler for Pas Photo:
Spoiler for 2:
Quote:
Untuk yang satu ini bisa dibilang kreatif. Karya hasil dari pemikiran sendiri dan diperlukan merubah bentuk asli dari stik es krim tersebut.
Bahan dan peralatan yang digunakanpun sangat mudah didapat yaitu stik es krim, kuas, lem dan beberapa peralatan tambahan.
Spoiler for Peralatan Tambahan yang Diperlukan:

Cara membuatnya hanya dengan menyusun dan menempelkan stik tadi satu dengan lainnya sampai menjadi bentuk yang diinginkan.
Pelaku karya ini orang yang tentunya penyuka kesenian dan kreatif.
Contoh gambar :
Spoiler for kalajengking:

Spoiler for burung:

Spoiler for helikopter:

Spoiler for drum:

Spoiler for tempat lampu meja:

Spoiler for rumah:

0 komentar:
Posting Komentar